ID
© 2025 PT Samator Indo Gas Tbk. All Rights Reserved.
PT Samator Indo Gas Tbk

Produk & Layanan

Peralatan Pasokan Medis

Sentral Pasokan

Sentral Pasokan Udara Tekan Medik

Sentral pasokan udara tekan medik memasok udara tekan yang bersih dan murni dimana kotoran seperti partikel dan kandungan karbon telah dikeluarkan. Sebagai pelengkap, untuk mencegah kondensasi udara dalam pipa maka udara dikeringkan dengan menggunakan pengering udara.

Sentral Pasokan Vakum Medik

Pompa vakum jenis oil rotary memberikan tekanan hisap yang tinggi serta memberikan pasokan dengan derajat kevakuman yang tinggi. Unit ini berbentuk paket yang merupakan gabungan dari tangki penampung, filter bakteri dan kotak kontrol dengan tujuan untuk penghematan tempat dan tenaga. Selanjutnya, unit ini dilengkapi dengan sistem monitor yang setiap saat mengontrol kondisi operasi dan sistem vakum yang dapat dijamin berlangsung secara terus-menerus, konsisten, aman dan dapat diandalkan.